Waktu pertama kali mempersiapkan perlengkapan bayi untuk Al, saya sempat mengalami sindrom galau akibat pemilihan diaper atau popok kain. Yes! Popok berhasil bikin saya uring-uringan ke Pak Suami. Sampai bikin dia kesel dan akhirnya keluar kata, “Terserah kamu aja deh.” Dan jujur, itu tidak membantu sama sekali Pak! [Nangis di pojokan] Kenapa popok bikin saya galau? Jadi begini awal ceritanya, dimulai dari googling masalah checklist perlengkapan bayi newborn. Banyak blog buibuk yang saya baca. Continue reading
Prepare for The Baby: Little Hippo Cloth Diaper, Clodi Murah Berkualitas Tinggi
Gak terasa usia kandungan masuk minggu ke 36, which is mean udah masuk bulan ke 9! Serangkaian perlengkapan sudah dipersiapkan, satu yang menarik perhatian saya penggunaan clodi untuk si anak bayik kelak. Popok merupakan barang krusial untuk anak bayi. Usia di bawah 2 tahun pasti memakai popok, entah itu popok sekali pakai pakai atau jenis lainnya. Dan satu lagi yang sedang hitz beberapa tahun belakangan adalah Clodi, atau Cloth Diapers, popok yang bisa dicuci berulang kali. Eitss tapi jangan Continue reading