Hadiah anniversary pernikahan, ini yang sempat bikin Bunchy bingung. Tak terasa pernikahan Bunchy dan Ayah Adu memasuki tahun ke 4 tanggal 29 Oktober kemarin. Dan yang bikin hati ikut tersenyum kala melihat kehadiran Al di keluarga kecil kami ini. Tak ada perayaan mewah saat kami merayakan ulang tahun pernikahan. Masih seperti tahun-tahun sebelumnya. Karena buat kami, kondisi kami masih belum stabil terutama dalam segi keuangan. Sehingga rasanya sayang kalau dihabiskan untuk sebuah perayaan. Continue reading