Saat mendengar tangisannya yang pertama kali membuat semua rasa sakit yang saya rasakan selama 16 jam hilang begitu saja. Saat tubuh mungilnya berada di dada saya dan jemari mungilnya menggenggam jemari ini, saya sadar hidup saya sudah berubah total. Bayi perempuan mungil ini yang akan mengambil alih hari-hari saya. Tak pernah terbayangkan sebelumnya bagaimana perasaan saya di hari pertama menyandang predikat “Ibu”. Kelahiran Alula tidaklah mudah. Pada detik-detik terakhir malah justru dia Continue reading
Bukan Harus Jadi Apa, tapi Mau Jadi Apa
Waktu kecil, siapa yang sering dapat pertanyaan “Kalau besar nanti mau jadi apa?”. Sepertinya itu jadi pertanyaan sejuta umat ke seorang anak kecil ya, mungkin terinfluence sama lagunya Susan dan Kak Ria jaman itu (Jangan mengira-ngira umur saya, iya, udah tua! LOL) Tapi bagaimana kalau ternyata pertanyaan itu berubah menjadi pernyataan "Kamu harus jadi apa..."? Well, entahlah, postingan ini mungkin hanya sekedar curhatan saya atas kekhawatiran yang semakin hari semakin membebani pikiran. Continue reading
[Parenting] Belajar dari Masa Lalu
Akhir-akhir ini saya sering flashback banyak hal. Mungkin bawaan mom to be kali ya. Jadi mau menyelipkan tentang Parenting di blog saya. Bukan sok ikut-ikutan lho, tapi ini sebagai bekal saya juga sebagai calon orang tua, supaya gak lupa jadi ditulis aja yes! hehehe Nah, lagi ada banyak hal yang sedang saya telaah satu-satu dari memori masa kecil saya. Dan tentunya sambil belajar dari masa lalu.. Saat umur saya 7 tahun ibu saya meninggal akibat komplikasi penyakit kanker. And since that my life Continue reading